Rabu, 24 September 2014
KOTAKU BOJONEGORO
BOJONEGORO....
Bojonegoro adalah sebuah kota yang indah. Bojonegoro terkenal dengan makanannya yaitu Ledre, Ledre adalah makanan yang beraroma pisang.
Bojonegoro memiliki ciri khas yaitu batik Bojonegoro. Batik Bojonegoro bermacam-macam, ini salah satu contohnya.
Selain itu Bojonegoro memiliki tempat-tempat wisata, yang pertama adalah Waduk Pacal. Waduk Pacal adalah sebuah waduk (bendungan) yang terletak di Kecamatan Temayang, tempat ini banyak di kunjungi wisatawan dari dalam kota maupun luar kota.
Dan yang kedua adalah Kayangan Api. Kayangan Api adalah sebuah tempat wisata tepatnya di daerah Dander yang didalamnya terdapat kobaran api alami yang tidak dapat padam, terkadang api itu menjadi besar terkadang juga kecil. kayangan Api biasanya digunakan untuk upacara-upacara adat.
Dan banyak wisata-wisata ynag lainnya. Sampai disini deskripsi tentang kota saya. Selamat membaca....
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar